Jan 2026
11

POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR
Dikawal Ketat, 21 Narapidana Lapas Pekanbaru Dipindahkan ke Lapas Narkotika
hukum | Kamis, 11 Desember 2025 | 16:29:14 WIB
Editor : Linda | Penulis : Linda N

PEKANBARU – Sebanyak 24 narapidana Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pekanbaru dipindahkan ke Lapas Narkotika Kelas IIB Pekanbaru, Kamis (11/12/2025). Langkah ini untuk mengurangi over kapasitas dan antisipasi gangguan keamanan.

Pemindahan narapidana dipimpin oleh Kepala Subseksi Pelaporan dan Tata Tertib (Kasubsi Portatib) Lapas Kelas IIA Pekanbaru, James Rischi, bersama staf registrasi, sejak pukul 07.15 WIB.

Para narapidana dikawal ketat oleh petugas Lapas dengan dukungan personel TNI dan Polri, menggunakan kendaraan dinas Lapas sesuai prosedur pengamanan.

Baca :

Kepala Lapas Kelas IIA Pekanbaru, Yuniharto, memastikan seluruh proses pemindahan berjalan sesuai Standar Operasional Prosedur (SOP) dan aman tanpa kendala.

“Pemindahan ini merupakan bagian dari upaya meningkatkan efektivitas pembinaan serta mengatur jumlah penghuni Lapas. Kami juga telah berkoordinasi dengan pihak Lapas Narkotika Kelas IIB Pekanbaru agar penerimaan dan penempatan narapidana berjalan lancar,” jelasnya.

Setelah pemindahan, Lapas Kelas IIA Pekanbaru akan melakukan evaluasi internal untuk menyempurnakan prosedur dan memastikan keamanan kegiatan serupa di masa mendatang.

Hingga saat ini, seluruh narapidana telah diterima di Lapas Narkotika dan mulai mengikuti program pembinaan yang ditetapkan lembaga tersebut.*

 

 

Terbaru
dunia
Trump Tegaskan AS Harus Kuasai Greenland Sebelum China atau Rusia
Minggu, 11 Januari 2026 | 20:29:35 WIB
kampar
Elevasi Waduk Naik 1,97 Meter, Ini Penjelasan Manager PLTA Koto Panjang
Minggu, 11 Januari 2026 | 20:09:49 WIB
inhu
Bupati Apresiasi PSMTI Run Indragiri Hulu
Minggu, 11 Januari 2026 | 19:06:43 WIB
politik
Setelah Tertunda, Muhariza Dilantik Jadi Ketua DPC PDI Perjuangan Rohil
Minggu, 11 Januari 2026 | 15:00:00 WIB
sportainment
Piala FA, Man City Pesta 10 Gol ke Gawang Exeter City
Minggu, 11 Januari 2026 | 07:50:00 WIB
bengkalis
SDN 2 Bantan Gelar Sosialisasi Sekolah Adiwiyata di SMPN 5
Sabtu, 10 Januari 2026 | 20:32:39 WIB
dunia
Israel Rutin Bunuh Anak-anak Gaza dan Langgar Gencatan Senjata
Sabtu, 10 Januari 2026 | 14:04:55 WIB
华 闻
PSMTI Riau Bantu Korban Bencana di Solok...
Selasa, 30 Desember 2025 | 01:17:57 WIB
Aklamasi, Zainal Arif Terpilih Jadi Ketua PSMTI...
Senin, 29 Desember 2025 | 14:12:33 WIB
Artikel Popular
1
2
3
politik
Pilkada Tak Langsung Jadi Ancaman Demokrasi...
Kamis, 8 Januari 2026 | 20:27:09 WIB
hukum